Kapolres Paser Hadiri Pembukaan Pasar Expo UMKM dalam rangka HUT Kab. Paser ke-63 Tahun

Paser – Bertempat di lapangan Gentung Temiang Km.5 Desa Tepian Batang, Kecamatan Tanah Grogot telah dilaksanakan Pembukaan Pasar Expo UMKM dalam rangka HUT Kab. Paser ke-63 Tahun

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Bupati Paser dr. Fahmi Fadli, Ibu Ketua PKK Kab. Paser Shinta Rosma Yenti, Ketua DPR Kab. Paser Hendra Wahyudi, S.T, Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, S.I.K, Sekda Kab. Paser Drs. Katsul Wijaya, M.SI, Danramil Tanah Grogot Letda Qomarul Huda, Mewakili Ketua Pengadilan Agama, Khalis Panitera pengadilan agama, Mewakili Ketua Pengadilan Negri, Rohman, Ketua NU Kab. Paser Hj. Khairul Huda, Camat Se Kab. Paser, Tokoh masyarakat Se Kab. Paser, Tokoh adat Se Kab. Paser, Tokoh Pemuda Se Kab. Paser dan Masyarakat -+ 1500 orang.

Adapun susunan dalam acara tersebut yaitu Bupati beserta tamu undangan tiba di tempat, Tari selamat datang yang terdiri dari Tari Upak Pontun dan Tari Jawa, Pembacaan Doa, Laporan Koordinator Expo, Sambutan Bupati Paser, Penekanan Tombol Sirine, Foto bersama, Dilanjutkan dengan kunjungan Stand Expo.

Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, mengatakan bahwa kegiatan Pembukaan Expo ini dalam rangka HUT Kab. Paser Ke 63 yang akan jatuh pada 29 Desember 2022.

“Tentunya melalui kegiatan ini kami berharap dapat meningkatkan UMKM yang ada di wilayah Kabupaten Paser,” ujarnya.

Lebih lanjut, Ia berpesan kepada seluruh masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan Covid-19.

“Mengingat kita masih dalam pandemi Covid-19 saya menghimbau agar selalu memakai masker, menjaga jarak dan rajin mencuci tangan guna mengantisipasi penyebaran Covid-19,” ungkap Kapolda Kaltim , Irjen Pol. Drs. Imam Sugianto, M.Si

HUMAS POLDA KALTIM 

About adminindonesia

Check Also

Comprehending the Low Carbohydrate Diet Plan: A Comprehensive Guide

When it comes to diet programs and also weight oculax отзывы-loss, there are many options …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *